back to top
spot_img
🌙 🕌 𝗧𝗮𝗾𝗮𝗯𝗯𝗮𝗹𝗮𝗹𝗹𝗮𝗵𝘂 𝗠𝗶𝗻𝗻𝗮 𝗪𝗮 𝗠𝗶𝗻𝗸𝘂𝗺 🕌 🌙 — Selamat Hari Raya 𝗜𝗱𝘂𝗹 𝗙𝗶𝘁𝗿𝗶 𝟭𝟰𝟰𝟲 𝗛 ✨ 🙏 Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. 🤲 𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗠𝗮𝗮𝗳 𝗟𝗮𝗵𝗶𝗿 𝗱𝗮𝗻 𝗕𝗮𝘁𝗶𝗻.
🌙 🕌 𝗧𝗮𝗾𝗮𝗯𝗯𝗮𝗹𝗮𝗹𝗹𝗮𝗵𝘂 𝗠𝗶𝗻𝗻𝗮 𝗪𝗮 𝗠𝗶𝗻𝗸𝘂𝗺 🕌 🌙 — Selamat Hari Raya 𝗜𝗱𝘂𝗹 𝗙𝗶𝘁𝗿𝗶 𝟭𝟰𝟰𝟲 𝗛 ✨ 🙏 Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. 🤲 𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗠𝗮𝗮𝗳 𝗟𝗮𝗵𝗶𝗿 𝗱𝗮𝗻 𝗕𝗮𝘁𝗶𝗻.

Sambut Bulan Ramadhan: Pasar Anyar di Kota Bogor Dipadati Pembeli, Arus Lalu Lintas Tersendat

Date:

Bogor | pikiranrakyat.org – Pada saat memasuki bulan suci Puasa tahun 2023, Pasar Anyar Kota Bogor mengalami kemacetan yang parah.

dikutip dari TribunnewsBogor.com  bahwa pada Rabu (22/3/2023) sekitar pukul 12.00 WIB, seluruh area jalan yang mengarah ke Pasar Anyar penuh dengan kendaraan. Tidak hanya itu, arah sebaliknya dari Pasar Anyar menuju MA Salmun juga dipadati oleh kendaraan.

Situasi tersebut semakin diperparah oleh keberadaan para pejalan kaki yang tengah berbelanja kebutuhan bahan pokok di lapak pinggir jalan. Sebagai akibatnya, kemacetan menjadi tidak terhindarkan. Kendaraan roda dua serta para pejalan kaki harus bergantian agar tidak terjadi tabrakan.

Menurut Arif, juru parkir di sekitar lapak PKL Pasar Anyar, kondisi kemacetan ini sudah terjadi sejak pagi hari. Ia menambahkan bahwa situasi ini adalah hal yang wajar ketika akan memasuki bulan suci Ramadan. Banyak orang yang keluar untuk berbelanja kebutuhan puasa.

Kondisi ini tentu menjadi perhatian para pengguna jalan dan pedagang di Pasar Anyar. Namun, diharapkan dengan adanya kesadaran dan koordinasi yang baik antara pengguna jalan dan pedagang, kemacetan dapat diatasi dengan baik. (AZ)

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

Berita terkait
Related

Suasana Kekeluargaan Warnai Penutupan Panitia HPN 2025, Ini Pesan Pentingnya!

Depok | Pikiranrakyat.org — Kehangatan dan rasa kekeluargaan begitu...

Kapok! Gagal Tawuran, Dua Siswa SMP Negeri di Depok Siap Jalani Wajib Militer

Depok | Pikiranrakyat.org - Dua siswa dari SMP Negeri...

Andi Tatang Supriyadi: Advokat, Akademisi, dan Pengusaha Muda yang Kian Dikenal di Depok

DEPOK | Pikiranrakyat.org - Nama Andi Tatang Supriyadi, S.E.,...

Depok Dapat Angin Segar, Pradi Supriatna: Pemerintah Pusat dan Provinsi Turun Tangan Atasi Sampah

DEPOK | Pikiranrakyat.org – Kota Depok, dengan segala dinamika...