back to top
spot_img
🌙 🕌 𝗧𝗮𝗾𝗮𝗯𝗯𝗮𝗹𝗮𝗹𝗹𝗮𝗵𝘂 𝗠𝗶𝗻𝗻𝗮 𝗪𝗮 𝗠𝗶𝗻𝗸𝘂𝗺 🕌 🌙 — Selamat Hari Raya 𝗜𝗱𝘂𝗹 𝗙𝗶𝘁𝗿𝗶 𝟭𝟰𝟰𝟲 𝗛 ✨ 🙏 Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. 🤲 𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗠𝗮𝗮𝗳 𝗟𝗮𝗵𝗶𝗿 𝗱𝗮𝗻 𝗕𝗮𝘁𝗶𝗻.
🌙 🕌 𝗧𝗮𝗾𝗮𝗯𝗯𝗮𝗹𝗮𝗹𝗹𝗮𝗵𝘂 𝗠𝗶𝗻𝗻𝗮 𝗪𝗮 𝗠𝗶𝗻𝗸𝘂𝗺 🕌 🌙 — Selamat Hari Raya 𝗜𝗱𝘂𝗹 𝗙𝗶𝘁𝗿𝗶 𝟭𝟰𝟰𝟲 𝗛 ✨ 🙏 Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. 🤲 𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗠𝗮𝗮𝗳 𝗟𝗮𝗵𝗶𝗿 𝗱𝗮𝗻 𝗕𝗮𝘁𝗶𝗻.

Gebyar Ramadan: Karang Taruna Cinere Gelar Lomba Agama untuk Anak-Anak

Date:

Depok | pikiranrakyat.org – Karang Taruna (Katar) Kelurahan Cinere telah mengumumkan akan mengadakan acara Perayaan Ramadhan untuk memperingati bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah. Acara ini akan menampilkan beberapa kompetisi untuk anak-anak pada tanggal 9 April.

“Akan ada tiga lomba yang akan kami selenggarakan, yaitu lomba mewarnai, lomba hafalan surah pendek, dan lomba adzan,” ujar Ketua Katar Cinere, Iskandar, Kamis (06/04/ 2023).

Dikatakannya, acara Perayaan Ramadhan ini merupakan salah satu program yang digulirkan oleh Katar Cinere di bidang keagamaan setiap bulan Ramadhan. Hal ini bertujuan untuk mengukur sejauh mana kemampuan anak di daerahnya dalam bidang keagamaan.

“Agar kemampuan yang dimiliki dapat terus diasah guna meningkatkan kualitas keimanan dan ketakwaan,” ujar Iskandar.

Iskandar menjelaskan lomba mewarnai ini khusus untuk anak usia 5-8 tahun dengan kuota 50 peserta. Sementara itu, lomba hafalan surah pendek untuk anak usia 8-10 tahun, dengan kuota 20 peserta.

Sedangkan untuk adzan diperuntukan bagi anak usia 10-12 tahun dengan kuota 20 peserta, tambahnya.

Lomba akan diadakan di aula kantor kecamatan Cinere pada hari Minggu, 9 April 2023, mulai pukul 13.00 hingga 17.00 WIB.

“Mudah-mudahan melalui acara ini akan muncul bibit-bibit agama di masa mendatang, sehingga dapat menjadi generasi penerus yang berakhlak mulia dan bermanfaat bagi agamanya dan orang lain,” pungkasnya. (Fq)

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

Berita terkait
Related

Teladani Semangat Kartini, Herlina Dorong Perempuan Jadi Agen Perubahan di Segala Bidang

Depok | Pikiranrakyat.org - Sosok Herlina, Ketua Solidaritas Perubahan...

Ketua Madas Nusantara, Ajak Wali Kota Depok Dukung Silat Tiga Serangkai untuk Tangkal Kenakalan Remaja

Depok | Pikiranrakyat.org – Dalam semangat memperingati Hari Kartini,...

BREAKING NEWS: Ketua Komisi B DPRD Depok Desak Solusi Konkret Atasi Kemacetan di Jalan Kartini

Depok | Pikiran Rakyat – Kemacetan parah di kawasan...

Ketua Komisi B DPRD, Hamzah: Dorong Penanganan Sampah Jadi Program Wajib Setiap RW di Depok

DEPOK | Pikiranrakyat - Persoalan sampah di Kota Depok...