back to top
spot_img
๐ŸŒ™ ๐Ÿ•Œ ๐—ง๐—ฎ๐—พ๐—ฎ๐—ฏ๐—ฏ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—น๐—น๐—ฎ๐—ต๐˜‚ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ป๐—ฎ ๐—ช๐—ฎ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ธ๐˜‚๐—บ ๐Ÿ•Œ ๐ŸŒ™ โ€” Selamat Hari Raya ๐—œ๐—ฑ๐˜‚๐—น ๐—™๐—ถ๐˜๐—ฟ๐—ถ ๐Ÿญ๐Ÿฐ๐Ÿฐ๐Ÿฒ ๐—› โœจ ๐Ÿ™ Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. ๐Ÿคฒ ๐— ๐—ผ๐—ต๐—ผ๐—ป ๐— ๐—ฎ๐—ฎ๐—ณ ๐—Ÿ๐—ฎ๐—ต๐—ถ๐—ฟ ๐—ฑ๐—ฎ๐—ป ๐—•๐—ฎ๐˜๐—ถ๐—ป.
๐ŸŒ™ ๐Ÿ•Œ ๐—ง๐—ฎ๐—พ๐—ฎ๐—ฏ๐—ฏ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—น๐—น๐—ฎ๐—ต๐˜‚ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ป๐—ฎ ๐—ช๐—ฎ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ธ๐˜‚๐—บ ๐Ÿ•Œ ๐ŸŒ™ โ€” Selamat Hari Raya ๐—œ๐—ฑ๐˜‚๐—น ๐—™๐—ถ๐˜๐—ฟ๐—ถ ๐Ÿญ๐Ÿฐ๐Ÿฐ๐Ÿฒ ๐—› โœจ ๐Ÿ™ Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. ๐Ÿคฒ ๐— ๐—ผ๐—ต๐—ผ๐—ป ๐— ๐—ฎ๐—ฎ๐—ณ ๐—Ÿ๐—ฎ๐—ต๐—ถ๐—ฟ ๐—ฑ๐—ฎ๐—ป ๐—•๐—ฎ๐˜๐—ถ๐—ป.

Jangan Mudah Percaya dengan Teman yang Baru Dikenal Melalui Medsos

Date:

Reporter: Suhirman

KEBUMEN | pikiranrakyat.org – “Jangan mudah percaya dengan teman yang baru dikenal Melalui Medsos” sepenggal kalimat yang dilontarkan Ipda Nikmatun Nurjanah kepada para siswi SMK N 2 Kebumen saat kegiatan Polwan Goes to School, dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Polwan ke 74, Senin (8/8).

Ipda Nikmatun yang juga mantan Kepala Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Sat Reskrim Polres Kebumen mengungkapkan, upaya menjaga diri yang dimaksud diantaranya bijak dalam menggunakan media sosial.

“Banyak Sekali kasus pelecehan seksual kepada anak atau wanita yang belum dewasa, yang kami tangani bermula dari perkenalan di media sosial,” jelas Ipda Nikmatun yang kini menjabat sebagai Kepala Seksi Umum Polres Kebumen.

Lebih lanjut kasus pelecehan seksual kepada anak semakin meningkat seiring perkembangan media sosial.

Perempuan tetap menjadi korban, meski dilakukan atas dasar suka sama suka.

“Tidak mengenal istilah suka sama suka untuk pelecehan kepada anak, posisi perempuan tetap sebagai korban dalam hal ini,” ucap ipda Nikmatun

Kasus hangat ditangani oleh Polres Kebumen saat ini, yaitu kasus pembunuhan kepada siswi SMP yang terjadi pada bulan Mei 2022 di Kecamatan Alian.

Bermula dari perkenalan melalui jejaring sosial yang selanjutnya keduanya bertemu secara langsung.

Saat pertemuan itu, teman laki-laki sempat melakukan pelecehan seksual kepada korban, sebelum akhirnya dibunuh.

“Kita tidak tahu, apakah teman yang baru kita kenal di medsos adalah orang baik. Tidak selalu, orang dengan foto profil dengan mengenakan pakaian agamis adalah orang baik. Sehingga kita harus benar waspada dan bijak menggunakan media sosial,” tambahnya

Perlu di ingat agar tidak suka pamer diri melalui foto dan vidio saat keadaan tanpa busana, menyusul banyaknya peristiwa “post a picture” atau PAP, foto tanpa busana lalu dikirim ke teman lawan jenisnya.

Hal ini akan sangat merugikan sekali bagi wanita apalagi jika foto itu tersebar luas di medsos. (Herman)

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

Berita terkait
Related

Hari Bumi Sedunia: Dari Depok, Menanam Harapan, Membangun Peradaban

DEPOK - Pikiranrakyat.org - Kunjungan Presiden Republik Indonesia (RI)...

Teladani Semangat Kartini, Herlina Dorong Perempuan Jadi Agen Perubahan di Segala Bidang

Depok | Pikiranrakyat.org - Sosok Herlina, Ketua Solidaritas Perubahan...

Ketua Madas Nusantara, Ajak Wali Kota Depok Dukung Silat Tiga Serangkai untuk Tangkal Kenakalan Remaja

Depok | Pikiranrakyat.org โ€“ Dalam semangat memperingati Hari Kartini,...

BREAKING NEWS: Ketua Komisi B DPRD Depok Desak Solusi Konkret Atasi Kemacetan di Jalan Kartini

Depok | Pikiran Rakyat โ€“ Kemacetan parah di kawasan...