back to top
spot_img
๐ŸŒ™ ๐Ÿ•Œ ๐—ง๐—ฎ๐—พ๐—ฎ๐—ฏ๐—ฏ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—น๐—น๐—ฎ๐—ต๐˜‚ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ป๐—ฎ ๐—ช๐—ฎ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ธ๐˜‚๐—บ ๐Ÿ•Œ ๐ŸŒ™ โ€” Selamat Hari Raya ๐—œ๐—ฑ๐˜‚๐—น ๐—™๐—ถ๐˜๐—ฟ๐—ถ ๐Ÿญ๐Ÿฐ๐Ÿฐ๐Ÿฒ ๐—› โœจ ๐Ÿ™ Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. ๐Ÿคฒ ๐— ๐—ผ๐—ต๐—ผ๐—ป ๐— ๐—ฎ๐—ฎ๐—ณ ๐—Ÿ๐—ฎ๐—ต๐—ถ๐—ฟ ๐—ฑ๐—ฎ๐—ป ๐—•๐—ฎ๐˜๐—ถ๐—ป.
๐ŸŒ™ ๐Ÿ•Œ ๐—ง๐—ฎ๐—พ๐—ฎ๐—ฏ๐—ฏ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—น๐—น๐—ฎ๐—ต๐˜‚ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ป๐—ฎ ๐—ช๐—ฎ ๐— ๐—ถ๐—ป๐—ธ๐˜‚๐—บ ๐Ÿ•Œ ๐ŸŒ™ โ€” Selamat Hari Raya ๐—œ๐—ฑ๐˜‚๐—น ๐—™๐—ถ๐˜๐—ฟ๐—ถ ๐Ÿญ๐Ÿฐ๐Ÿฐ๐Ÿฒ ๐—› โœจ ๐Ÿ™ Semoga Allah menerima amal ibadah kita, mengampuni dosa-dosa kita, dan melimpahkan rahmat serta keberkahan bagi kita semua. ๐Ÿคฒ ๐— ๐—ผ๐—ต๐—ผ๐—ป ๐— ๐—ฎ๐—ฎ๐—ณ ๐—Ÿ๐—ฎ๐—ต๐—ถ๐—ฟ ๐—ฑ๐—ฎ๐—ป ๐—•๐—ฎ๐˜๐—ถ๐—ป.

Masruhan Masrurie: Menjalankan Saripati Pancasila adalah Keyakinan Beragama dan Keyakinan Bernegara

Date:

Pemalang | pikiranrakyat.org – Anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah, Masruhan Masrurie, menegaskan pentingnya menerapkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, tanpa terkecuali profesi yang dijalani.

Menurutnya, setiap individu, termasuk orang tua, memiliki tanggung jawab terhadap keluarga dan pendidikan anak-anak mereka yang harus dilandaskan pada prinsip Pancasila.

Masruhan Masrurie juga menjelaskan bahwa Pancasila menjadi sumber inspirasi bagi dunia karena tidak hanya mencakup aspek kehidupan duniawi, tetapi juga dimensi spiritual yang berkaitan dengan Ketuhanan Yang Maha Esa.

Dalam pandangan pribadinya, Masruhan Masrurie menyatakan bahwa inti dari penerapan Pancasila adalah keyakinan beragama dan keyakinan terhadap negara. Menurutnya, saat individu memegang keyakinan keagamaan, mereka harus menerapkannya dengan sebaik-baiknya karena Pancasila memiliki dimensi spiritual yang mencerminkan hubungan manusia dengan Tuhan. Dimensi Ketuhanan inilah yang membuat Pancasila dihormati oleh dunia internasional.

Dialog radio yang dipandu oleh Rida Nirvana dengan tema “Implementasi Pancasila Sebagai Ideologi Bangsa di Era Digital” disiarkan secara langsung melalui kanal YouTube resmi LPPL Radio Swara Widuri Pemalang dan Frekuensi 87.7 FM.

Masruhan Masrurie menekankan bahwa dalam menerapkan nilai-nilai Pancasila, setiap individu harus menjalankan perannya sesuai dengan tanggung jawabnya dalam kehidupan. Hal ini merupakan salah satu indikasi bahwa seseorang memiliki sikap dan karakter sebagai seorang Pancasilais.

Pernyataan tersebut disampaikan oleh Masruhan Masrurie dalam dialog radio bersama DPRD Provinsi Jawa Tengah di LPPL Radio Swara Widuri Pemalang pada Rabu (7/6/2023). (Eko B Art).

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

Berita terkait
Related

Penutupan Halbil Relawan SPD Jadi Momentum Penguatan Komitmen untuk Terus Bergerak Nyata

Depok | Pikiranrakyat.org - Ajang silaturahmi sekaligus penutupan Halal...

Pembangunan Pagar PDAM Kahuripan Diduga Menyimpang, Pelaksana Kabur Saat Dikonfirmasi

Bogor | Pikiranrakyat.org - Proyek pembangunan pagar tanah di...

Wali Kota Depok Diminta Tegas! Warga Geram, Tak Mau Kotanya Jadi Arena Konflik Debt Collector dan Ormas

DEPOK | Pikiranrakyat.org โ€“ Keributan antar debt collector dan...

DPD IKM Depok Jalin Komunikasi Strategis dengan Pimpinan DPRD

DEPOK | Pikiranrakyat.org - Dalam mempererat silaturahmi dan membangun...